• MI MA'ARIF NU KAPANDAYAN
  • Cakap, Intelektual, Takwa dan Berprestasi

Penerimaan Peserta Didik Baru MI Ma'arif NU Kapandayan Tahun Pelajaran 2024/2025

MI MA'ARIF NU KAPANDAYAN membuka pendaftaran peserta didik baru tahun pelajaran 2024/2025. Untuk memudahkan para pendaftar Tim PPDB MI Ma'arif NU Kapandayan menyediakan PPDB secara online diharapkan proses PPDB dapat berjalan cepat dan bisa dilakukan dimanapun dan kapanpun selama sesi PPDB Online dibuka. Proses pendaftaran calon siswa baru  terhambat oleh jarak jika datang ke madrasah langsung, bisa mengakses website PPDB Online MI Ma'arif NU Kapandayan di database.mimaarifnukapandayan.sch.id 

Bagi Calon Siswa yang tidak mempunyai NISN agar menghubungi Panitia terlebih dahulu Sebelum mengisi Formulir, WhatsApp ( 0853-1122-0574 )

Pengisian Formulir PPDB Online mohon diperhatikan data yang di input agar sesuai dengan AKTA LAHIR dan KARTU KELUARGA . Setelah proses pengisian formulir PPDB secara online dari Data Diri Siswa sampai Orang Tua dan  calon siswa akan mendapatkan informasi daftar ulang melalui WhatsApp  untuk proses selanjutnya.

Selain itu, bagi calon pendaftar yang ingin daftar secara offline bisa langsung datang ke Madrasah Ibtidaiyah Ma'arif NU Kapandayan, Dusun Manis RT 01/ RW 01 Desa Kapandayan Kecamatan Ciawigebang dengan membawa fotokopi akta  lahir, kartu keluarga, ijazah PAUD/TK/RA (bagi lulusan PAUD/TK/RA), fotokopi KTP orangtua, dan fotokopi kartu PKH/KIS/KIP/KKP (bagi yang punya).

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Selamat Hari Pendidikan Nasional: Apakah Pendidikan Sudah Cukup Hanya Sebatas di Madrasah?

Oleh: Ahmad Syukron   Pemerintah Indonesia menetapkan tanggal 2 Mei sebagai Hari Pendidikan Nasional, hal itu tertuang dalam Keputusan Presiden (Keppres) nomor 316 tahun 1959. Ta

03/05/2024 09:46 - Oleh Administrator - Dilihat 1230 kali
Memperingati Hari Pendidikan Nasional

Oleh: Dicky Kusuma Kosim, S.Pd Hari Pendidikan Nasional atau dikenal sebagai Hardiknas yang di peringati setiap tanggal 2 Mei setiap tahunnya. Mengapa harus di peringati Hardiknas? Kar

02/05/2024 09:50 - Oleh Administrator - Dilihat 1039 kali
Selamat Hari Buku

Oleh: Hasan Basri   Tiada kertas tanpa pena Tulisan tanpa penulis Tiada kata yang tak tersimpan didalam Buku Buku tanpa pembaca tiada guna Buku segala sumber informasi Buku

23/04/2024 09:45 - Oleh Administrator - Dilihat 1037 kali
Tim Futsal MI Ma'arif NU Kapandayan Ikuti Turnamen Spempat Pasti 2024

mimaarifnukapandayan.sch.id – Tim Futsal siswa MI Ma'arif NU Kapandayan ikut meramaikan turnamen Spempat Pasti 2024 yang dilaksanakan di Lapangan Olahraga SMPN 4 Ciawigeban

27/02/2024 15:05 - Oleh Administrator - Dilihat 1019 kali
Seminar Pendidikan MI Ma'arif NU Kapandayan: Guru Profesional di Era Digital

MI Ma'arif NU Kapandayan menyelenggarakan seminar pendidikan dengan tema "Guru Profesional di Era Digital" pada selasa (23/01) Acara ini dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk PJ Kepala

24/01/2024 09:25 - Oleh Administrator - Dilihat 1024 kali
Peringati Hari Pahlawan, MI Ma'arif NU Kapandayan Gelar Nonton Bareng Film Sang Kyai.

mimaarifnukapandayan.sch.id,- MI Ma'arif NU Kapandayan menggelar kegiatan nonton bareng film "Sang Kyai" sebagai salah satu bentuk untuk memperingati hari Pahlawan Nasional. 

11/11/2023 12:25 - Oleh Administrator - Dilihat 934 kali
Tim Futsal MI Ma'arif NU Kapandayan Gelar Uji Coba Perdana Melawan MI PUI Ciawigebang

mimaarifnukapandayan.sch.id,- Tim Futsal MI Ma'arif NU Kapandayan melakoni laga uji coba melawan MI PUI Ciawigebang pada Sabtu, 21 Oktober 2023 di Lapangan SM Futsal Ciawigebang.

21/10/2023 21:20 - Oleh Administrator - Dilihat 999 kali
Simulasi ANBK, pengenalan Aplikasi CBT online kepada siswa kelas V

mimaarifnukapandayan.sch.id,- Assesment Nasional Berbasis Komputer atau biasa disebut ANBK merupakan kegiatan penilaian yang dilaksanakan setiap tahun oleh semua Sekolah/Madrasah,

13/10/2023 21:35 - Oleh Administrator - Dilihat 1034 kali
Peringatan Maulid Nabi sebagai Bentuk Penghormatan Kelahiran Nabi Muhammad SAW

mimaarifnukapandayan.sch.id,  Setiap tanggal 12 Rabiul Awal Tahun Hijriyah diperingati sebagai hari kelahiran Nabi Muhammad SAW. Banyak umat muslim yang memperingatinya sebagai wu

30/09/2023 13:05 - Oleh Administrator - Dilihat 1249 kali
Perkemahan Penggalang Madrasah Ibtidaiyah Kabupaten Kuningan untuk Mengasah Keterampilan dan Ketangkasan Siswa

Kegiatan Kepramukaan yang bertema PELANGIKU (Perkemahan Penggalang Madrasah Ibtidaiyah Kabupaten Kuningan) bertempat di Bumi Perkemahan Sidomba, Jalaksana, Kuningan dan dilaksanakan sel

24/09/2023 09:50 - Oleh Administrator - Dilihat 1051 kali